Jumat, 12 November 2010

cara bikin redmore

bloggerApakah anda terbiasa membuat postingan di blog blogger dengan postingan yang panjang, sehingga ketika pertama membuka halaman web terkesan tak enak dipandang karena terlalu panjang postingan yang muncul dihalaman pertama blog kamu. Nah hal itu bisa disiasati dengan menyembunyikan sebagian postingan tersebut, biasanya ada tulisan Read More, atau LanjutkanBaca Selengkapnya, dll.
Berikut ini langkah-langkah cara membuat Read More di postingan blog sehingga bisa muncul tulisan Read More atau Selengkapnya tersebut.
Langkah ke-1, Sign in ke blogger dengan id kamu,
Langkah ke-2, klik Pengaturan lalu klik Format


langkah ke-3, geser layar sampai kebawah nanti akan ada text area (kotak) kosong disamping tulisan Template Posting, isi kotak tersebut dengan kode beriku ini :

Lalu klik tombol Simpan Pengaturan.
Langkah ke-4, Klik Dasboard lalu klik Tata Letak lanjutkan dengan klik di Edit HTML.
Untuk tindakan prefentif jika ada kesalahan pada saat merubah kode tersebut sebaiknya back up dulu data template blog kamu dengan klik di Download Template Lengkap.


Langkah ke-5, klik kotak kecil disamping tulisan Expand Template Widget, sehingga ada tanda contrengannya, kemudian tunggu proses sampai selesai mungkin selama 2-4 detikan.
expand-template
Langkah ke-6, cari kode seperti tulisan ini
atau seperti ini,


Langkah ke-7, Hapus kode yang seperti diatas tersebut, lalu ganti dengan kode yang seperti ini (mudahnya di copy paste aja).








Selengkapnya…


Kemudian akhiri dengan klik tombol Simpan Template.
==============
Nah…sekarang cara posting artikel agar bisa muncul tulisan Read More – nya atau tulisan Selengkapnya
Ketika akan mengetik atau membuat postingan di menu Posting, klik terlebih dahulu menu Edit HTML, maka dengan otomatis nanti di tempat posting akan muncul kode seperti ini

Nah….Tulis atau ketik artikel postingan yang nantinya muncul dipostingan pas diatas kode  , lalu sisa dari seluruh postingan  dibawah tulisan sampai .
Kemudian akhiri dengan Mempublikasikan Posting.
Selamat mencoba membuat Read More di blog.  Jika ada kesulitan dalam membuat Read More silahkan bertanya lewat kotak komentar.

Tips Trik Keyword dari search engine:

cara membuat red more pada blog, cara membuat red more di blog, cara memasukkan read more di blog, buat redmore pada blog, cara membuat readmore di blog agar posting tidak terlalu panjang, membuat tulisan selengkapnya, tips buat tulisan diblog utk di download, mendaftar readmore di blog, pesan error xml di blog, MEMBUAT TULISAN READ MORE DI BLOG, buat html baru pada blog, tombol readmore blogspot, cara update template blog, tips n triks buat blog, trik cara membuat blog gratis, cara membuat read more pada blogspot, cara pasang halaman web di widget blogspot, membuat blog trikmenu, MEMBUAT BLOG TIDAK TERLALU PANJANG, memasang redmore untuk artikel blog, letak kode , cara pasang read more pada blogger, cara posting artikel cepat pada blog, cara posting yang bagus di blog, caranya kasih red more pada posting blog, code tulisan HTML untuk postingan di blog, data post body gak ketemu, dimana letak kode #p^#data:post body/^#/p^, free span class, gimana caranya kalau buat LIHAT SELENGKAPNYA di blog?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

koment